Wednesday 6 May 2015

Tips Bermain Clash Of Clan (COC)


Clash of Clans adalah permainan video game strategi freemium pada perangkat bergerak yang dikembangkan oleh Supercell, Sebuah perusahaan video game yang berbasis di Helsinki, Finlandia.[3]
Permainan ini dirilis untuk platform iOS pada 2 Agustus 2012. Untuk Android, peluncuran awal dilakukan di Kanada dan Finlandiapada 30 September 2013. Pada 7 Oktober 2013, permainan ini dirilis secara Internasional di Google Play.

Tips Bermain COC :

  1. Jangan Mementingkan Trophy/Townhall                                                                                           Maksud Saya Kita Harus Menjaga Gold,Elixir,Dark Elixir Dari Penyerang. Bagi Saya Trophy Itu Sangat Mudah Di Cari Tapi Loot Itu Sangat Susah Di Cari. Oleh Karena Itu Sebaiknya Kita Menjaga Investasi Kita Untuk Membangun Desa Yang Tak Terkalahkan



2.Tabung Gems Untuk Membeli Builder Hut
      Bagi Saya Inilah Tantangan Tersulit, Yakni Menabung Gems. Dari Awal Kita Memainkan Game Ini Kita Di Beri 2 Bilder Hut Gratis. Akan Tetapi Untuk Mendapatkan Builder Hut Ke-3 Dibutuhkan 500 Gems, Jadi Tabunglah Gems Anda Untuk Mendapatkan Builder Berikutnya. Karena Dengan Banyak nya Pekerja, Kita Bisa Membuat Banguna Lebih Banyak



3.Selesaikan Achievements




Dengan Menyelesaikan Achievements Kita Mendapatkan Gems Gratis Sesuai Tingkatan Bintang      
Misalnya : Desa Kita Menang Dari 5000 Serangan Musuh Kita Mendapatkan 100 Gems dan 100 Xp.
dan Jangan Lupa Tabunglah Gems Itu Untuk Membeli Builder Hut



4. Menyerang



       

Jika kamu sudah memiliki banyak pasukan, jangan ragu-ragu untuk menyerang desa lain. Karena dengan menyerang desa lain, kamu akan banyak mendapatkan Gold atau Elixr dari Gold Mine atau Elixr Collector yang bisa digunakan untuk membangun desamu. Jangan lupa meng-upgrade Gold Mine dan Collector yang kamu miliki agar Gold dan Elixr yang didapatkan bisa tertampung semuanya.Mengingat menyerang adalah hal yang penting di Clash of Clans pastikan Elixr yang kamu dapatkan selalu dihabiskan untuk melakukan research di Laboratory. Dengan melakukanresearch maka kamu akan membuahkan pasukan-pasukan handal yang akan mempermudahmu mengobrak-abrik markas musuh dan mencuri resource mereka. Kalau storage-mu sudah penuh maka kamu akan lebih mudah meng-upgrade ini dan itu sesuai keinginanmu.